Orchid Brand tidak mengutip royalti. Namun, mitra wajib membeli bahan baku chemical laundry dan pengharum dari pusat.
Dari segi biaya investasi, Orchid Brand menawarkan kemitraan dengan biaya yang terjangkau. Namun untuk target omzet bisa lebih tinggi dari yang ditetapkan Orchid Brand. Promo atau pemasaran gencar bisa jadi solusi baik digital dan offline